Kompetensi PT. Barata Indonesia (Persero) di bidang pembangkit listrik dibuktikan melalui produk-produk komponen pembangkit listrik yang tidak hanya dipercaya oleh customer dalam negeri, namun juga telah menjadi bagian dari global supply chain dalam proyek pembangkit listrik, terutama untuk produk gas turbine package.

Komponen-komponen Pembangkit listrik yang telah digunakan di Barata juga telah digunakan dalam beberapa proyek pembangkit listrik. Mulai dari Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU), Pembangkit Listrik Tenaga Gas (PLTG), Pembangkit Listrik Tenaga Mikro Hydro (PLTMH) dan beberapa jenis pembangkit listrik lainnya.

Ditunjuknya Barata sebagai perusahaan yang dalam tergabung PLTU Nasional pada Mega Proyek 35 ribu MW, tak hanya menunjukkan kapabilitas perusahaan di bidang pembangkit listrik. Namun hal tersebut merupakan komitmen dan dukungan perusahaan terhadap program pemerintah, khususnya menjaga local content dalam proyek-proyek pembangkit listrik.

PLTMHGenyem09
PLTMH Genyem 09
Pembangkit Listrik
pltg-belawan
PLTG Belawan
Pembangkit Listrik
PLTMH Walesi
PLTMH Walesi
Pembangkit Listrik
????????????????????????????????????
PLTU NTB 2X25 MW
Pembangkit Listrik