Barata Gelar Do’a Bersama dan Berikan Santunan Kepada Warga Sekitar
- 25 Mei 2022
- Posted by: dimas
- Category:News, Siaran Pers
Tidak ada Komentar
Barata Indonesia menggelar do’a bersama dan berbagi lebaran kepada masyarakat di sekitar perusahaan. Kegiatan do’a bersama tersebut bertempat di Masjid Nurul Islam dan dihadiri oleh karyawan serta jajaran Direksi PT Barata Indonesia ( Persero). Dalam sambutannya, Direktur Keuangan, SDM dan Manajemen Risiko menyampaikan ucapan teriam kasih kepada seluruh insan Barata Indonesia atas kehadiran dan berharap
Barata Indonesia Rayakan Idul Fitri Bersama
- 25 Mei 2022
- Posted by: dimas
- Category:News, Siaran Pers

Dalam rangka merayakan Idul Fitri 1443 H, bertempat di pelataran Kantor Pusat Gresik, Barata Indonesia menyelenggarakan Halal Bi Halal yang dihadiri oleh segenap manajemen dan seluruh karyawan. Kegiatan Halal Bi Halal ini diadakan kembali secara tatap muka setelah 3 tahun tidak dilakukan akibat pandemi Covid-19. Acara Halal Bi Halal dibuka dengan bersalaman untuk memaafkan dan
Progress Bendungan Leuwikeris
- 23 Mei 2022
- Posted by: dimas
- Category:News, Siaran Pers

PT Barata Indonesia ( Persero) lewat Divisi Sumber Daya Air kembali merampungkan proyek di bidang Hidromekanikal. Kali ini, Perseroan berhasil merampungkan Proyek Bendungan Leuwikeris Paket 4. Dalam Proyek tersebut, Barata Indonesia mengerjakan dua pekerjaan yakni Pintu Fixed Wheel Gate Spillway dengan dimensi Lebar 12 meter dan tinggi 10,1 meter serta Stoplog Pintu Spillway berdimensi lebar
Larangan Pemberian Hadiah Terhadap Seluruh Jajaran PT Barata Indonesia ( Persero)
- 20 April 2022
- Posted by: dimas
- Category:News, Siaran Pers

Sebagai Badan Usaha Milik Negara, PT Barata Indonesia (Persero) berkomitmen untuk menerapkan praktik Good Corporate Covernance (GCG) secara konsisten dan berkelanjutan melalui program pengendalian gratifikasi dan Sistem Manajemen Anti Penyuapan (SMAP). Salah satu upaya tersebut dengan mewujudkan prinsip 5 No’s berupa larangan kepada seluruh stakeholders untuk memberikan dan/atau menerima hadiah dalam bentuk apapun kepada dan/atau
Barata Indonesia Perbarui Sertifikat AAR
- 12 April 2022
- Posted by: dimas
- Category:Siaran Pers

PT Barata Indonesia (Persero) berhasil mempertahankan sertifikat standar internasional dari lembaga AAR (The Association of American Railroads) untuk produk unggulan Foundry (pengecoran) yang digunakan pada komponen kereta api. Kali ini Sertifikat AAR tersebut ditujukan untuk produk Side Frame dan Bolster Barber Motion Low Deck. Sertifikat AAR Sertifikat tersebut ditujukan untuk kontraktor di Industri Kereta Api
Barata Indonesia Raih Penghargaan Atas Komitmen K3
- 7 April 2022
- Posted by: dimas
- Category:Siaran Pers

Kesehatan Keselamatan Kerja ( K3) selalu menjadi prioritas utama bagi PT Barata Indonesia (Persero). Komitmen perseroan untuk terus menjaga aspek K3 tersebut, mendapat apresiasi ketika Barata Indonesia berhasil membawa pulang penghargaan K3 tingkat Kabupaten Gresik yang diadakan oleh Asosiasi Pengusaha Indonesia (APINDO). Penghargaan tersebut diperoleh oleh Barata Indoesia setelah berhasil mencatatkan 4.016.414 (empat juta enam
PT Barata Indonesia Lakukan Sinergi Pembangunan Crane Dalam Negeri
- 4 April 2022
- Posted by: dimas
- Category:Siaran Pers

PT Barata Indonesia ( Persero) kembali dipercaya untuk bersinergi dalam pembangunan crane dalam negeri. Sinergitas ini dituangkan dalam nota kesepahaman (MoU) antara PT Pelindo Jasa Maritim, subholding PT Pelabuhan Indonesia (Persero) bersama Dinson Industries Corporation dan beberapa fabrikator nasional termasuk Barata Indonesia. Penandatanganan MoU dilakukan oleh Direktur Utama PT Barata Indonesia (Persero), Bobby Sumardiat Atmosudirjo
Signing MOU Barata Indonesia dan Boma Bisa Indra, Kekuatan Baru Industri Manufaktur
- 18 Maret 2022
- Posted by: dimas
- Category:Siaran Pers

GRESIK, 15 Maret 2022 – PT Barata Indonesia (Persero) atau BARATA dan PT Boma Bisma Indra (Persero) atau BBI melakukan penandatanganan nota kesepahaman (MoU) BARATA-BBI dalam rangka harmonisasi Program Kerja dan Rencana Jangka Panjang Perusahaan (RJPP) sebagai tahap awal rencana merger yang diharapkan dapat terlaksana secepatnya. Penandatanganan dilakukan secara daring oleh Direktur Utama Barata Indonesia
Barata Indonesia Gelar Raker 2022
- 14 Maret 2022
- Posted by: dimas
- Category:Siaran Pers

PT Barata Indonesia (Persero) melaksanakan Rapat Kerja (Raker) Tahun 2022 pada Rabu, 9 Maret 2022 di Gedung Serbaguna, Kantor Pusat Gresik secara tatap muka dan tetap mematuhi protokol kesehatan. Agenda tahunan ini dipimpin oleh Direktur Utama beserta jajaran Direksi serta dihadiri jajaran Eselon 1 dan 2 seluruh Divisi dan Biro. Kegiatan Raker 2022 ini bertujuan
Sinergi BUMN Barata Indonesia dan Garda Bernas Serahkan 310 Paket Sembako Bakti Sosial
- 14 Maret 2022
- Posted by: dimas
- Category:Siaran Pers

Surabaya – PT Barata Indonesia (Persero) ditunjuk sebagai pemberi bantuan dalam program Tanggung Jawab Sosial Lingkungan (TJSL) BUMN Bakti Sosial (Baksos) Rakyat Berdaulat, di Graha PPAL, Sabtu (12/3/2022). BUMN Bakti Sosial (Baksos) ini merupakan sinergi antara Badan Usaha Milik Negara (BUMN) dan Garda Bernas Provinsi Jawa Timur secara langsung memberikan bantuan sosial berupa sembako kepada

